Gunung Agung, Bali katanya bakalan mau meletus lagi. Pasti kalian udah pada tahu informasi ini. Dapat dari Liputan 6, kalau pagi tadi udah terjadi 108 gempa vulkanik dangkal dengan durasi 10-30 detik dan gempa tektonik lokal sebanyak tiga kali dengan durasi 30-35 detik. Secara visual terlihat jelas dan tidak ada asap keluar dari kawah. Ternyata gempanya udah terjadi kemarin dengan kekuatan 2,8 ...