
Ada yang seru nih dari Pemerintah Kota Denpasar. Yup, Dinas kebudayaan Kota Denpasar pada tanggal 21 Oktober 2017 lalu ngadain Kegiatan Lomba Taman Genu Wirasa Antar Sekehe Teruna Se- Kota Denpasar di Wantilan Pura Agung Lokanatha, Lumintang Denpasar. Kegiatan ini juga dirangkaikan dengan penyerahan juara lomba sekehe teruna se-kota Denpasar yang menjadi puncak dari serangkaian evaluasi sekehe teruna se-Kota Denpasar yang telah digelar sejak tanggal 3 Oktober di Denpasar Barat, 6 Oktober di…