
/ April 10, 2018
Kalau mau cari tempat sejuk di Karangasem, ada nih Mz rekomendasi, langsung aja kunjungi daerah Sidemen, disana ada sebuah desa yang punya pemandangan dengan latar belakang Gunung Agung. Yu! Desa Iseh beneran sejuk dan hijau, serta bikin mata kamu jadi rileks juga. Apalagi sungai yang mengalir di desa ini sangat jernih dengan bentuk yang berliku-liku. Desa Iseh merupakan sebuah desa yang berada di dataran pegunungan, sehingga suhu udara pada siang hari sangat sejuk.…