“MAU SELF HEALING!!!” Waduh, kenapa nih? “Aku capek, pokoknya mau self healing!” Iya, iya, ‘healing’ dengan air alam mau nggak? Dijamin segar jiwa dan raga. “SPILL TEMPATNYA!” Okay, here we go! ‘Healing’ di Pura Campuhan Windhu Segara, Denpasar Terletak di Padang Galak, Denpasar, Pura Campuhan Windhu Segara ini dibangun pada tahun 2005. Tempatnya yang strategis dan juga terletak di pinggir ...
“Emangnya Pantai Sanur mau jadi apa, Mz?” Ya, nggak jadi apa-apa. Tetap jadi pantai yang biasa kita tahu. “Lah?” Cuman kabar baiknya kawasan Sanur ini bakal direvitalisasi kawasan pariwisatanya, biar lebih baik gitu. Kita langsung kepoin saja dah ya… Pantai Sanur dan Penataan Kawasannya Pemerintah Kota Denpasar berencana untuk melakukan penataan kawasan pesisir pantai nih, ini dimulai dari Pantai Mertasari ...
Perasaan hidup masih gini-gini saja, eh tahu-tahu sudah tahun baru saja. Mana nggak boleh rame-rame lagi ‘kan, enaknya ngapain dong ya? Hmmm… Oh iya, Mz punya ide nih buat kalian yang masih bingung ngabisin waktu pas tahun baruan kemana dan ngapain. Kepoin sampai habis ya! Sambil Sunrise-an di Bukit Campuhan, Ubud Tempat pertama yang paling menarik perhatian Mz adalah Ubud, ...
Nggak hanya darat, wisata laut di Bali pun juga harus diacungi jempol. Cantiknya bukan main soalnya. Habis ini Mz bakal spill laut mana saja nih yang cocok dijadiin tempat diving di Bali. Gass sajalah kalau gitu… Tanjung Benoa Terletak di Kuta Selatan, Tanjung Benoa ini letaknya di ujung dari yang terujung guys. Asli, jauh banget rasanya kalau dari Denpasar. Walaupun ...
Untuk masyarakat Bali pasti sudah tidak asing dengan sosoknya, Ida Bagus Rai Mantra yang pernah menjabat sebagai Walikota Denpasar selama 12 tahun. Sudah pensiun dari dunia politik, kini beliau melanjutkan studinya dan sibuk berbisnis. Hadir di SOYL Show, ada banyak legend words-nya yang harus kalian simak, kuy kepoin! Ida Bagus Rai Mantra, Mantan Walikota Denpasar Tiga Periode Bernama lengkap Ida ...
Resmi dibuka pada tanggal 16 Oktober 2021, Denpasar Youth Festival (D’Youth Fest) sukses digelar dengan meriah di Dharma Negara Alaya. Festival ini diadakan untuk mengetahui seberapa jauh sih kreatifnya anak-anak muda. Ngomong-ngomong bahas anak muda, Dharma Negara Alaya memang dibangun untuk menjadi ruang kreativias dan menawarkan beragam fasilitas. Kita kepoin DNA lebih banyak, yuk! Ruang Kreativitas Untuk Warga Denpasar Nggak ...
Selain untuk menghemat waktu ke tempat yang dituju, bersepeda bisa dilakukan untuk membakar kalori dan refreshing. Spot bersepeda pun sangat diperhatikan guna mendapatkan pengalaman yang luar biasa. Di bawah ini ada lima track bersepeda yang bisa kamu lewati dan habiskan waktu bersama orang-orang terkasih. Check this out! Pantai Sanur, Denpasar, Bisa Sewa Sepeda Langsung di Lokasi Pantai Sanur menjadi primadona ...
The youth times! Mz mau bahas festivalnya kawula mudah nih. Sudah dibuka kemarin, Denpasar Youth Festival (D’Youth Fest) 2021 ini disambut meriah dan akan dilaksanakan sampai bulan November nanti. Mau gimana keseruannya? Scroll down terus ya! Denpasar Youth Festival Dilaksanakan di Dua Tempat yang Berbeda Pada Sabtu, 16 Oktober 2021, Denpasar Youth Festival (D’Youth Fest) 2021 resmi dibuka di Gedung ...
Sudah melakukan simulasi, wisatawan mancanegara (wisman) diperbolehkan datang ke Bandara Ngurah Rai tanggal 14 Oktober 2021. Menyambut kabar baik ini, daerah-daerah di Bali yang akan Mz bahas kemungkinan besar ramai dikunjungi wisman. Mau tahu dimana saja? Scroll down terus ya! Kuta, Daerah yang Paling Terkenal di Kalangan Turis Setiap wisman berkunjung ke Bali, mereka pasti nyempatin diri untuk datang ke ...
Setelah kita sudah ngebahas banyak banget tentang wisata di Denpasar kayak pantai sampai museum, sungai pun kini bisa kamu kunjungi untuk bersantai ria bersama orang-orang terdekat. Selain piknik, banyak juga yang bisa dilakukan kayak foto-foto, mancing dan masih banyak lagi. Kepo ‘kan? Makanya scroll down terus dong! Tukad Badung yang Bakal Bikin Kamu Berasa Lagi di Korea Walaupun namanya Tukad ...